Cara Pasang Widget Alexa Di Blog

Hahihuheho - Kali ini saya akan membagikan tips tentang CARA PASANG WIDGET ALEXA DI BLOG.
Sebelumnya apa itu Alexa Rank?
Alexa Rank adalah sebuah alat milik Alexa Internet Inc sebagai penyedia informasi mengenai website di seluruh dunia.
Guna Alexa Rank sendiri  adalah untuk menganalisa traffik atau pages view dari setiap pengunjung yang telah memasang Alexa Toolbar  di browsernya masing masing.

Langsung saja, bagi sobat yang mau memasangnya ikuti langkah langkah di bawah

Tahap 1

Cara Pasang Widget Alexa Di Blog


  1. Daftar dulu di alexa.com
  2. Setelah selesai mendaftar, login dengan akun yang tadi anda buat
  3. Kemudian masuk di http://www.alexa.com/siteowners/widgets
  4. Terdapat 3 pilihan widget yang disediakan oleh Alexa. Terdiri dari 
  • Alexa Site Stats Button : Berguna untuk menampilkan peringkat beserta jumlah link tautan menuju blog sobat
  • Alexa Traffik Button : Berguna untuk menampilkan peringkat alexa saja
  • Alexa Traffik Graph : Berguna untuk menampilkan grafik yang lengkap. Tapi biasanya ukuran widget ini relatif besar.
Kalau saya menggunakan widget yang pertama ( lihat di blog saya ) 


      5. Jika sudah memilih widget yang akan di gunakan, Isi URL blog sobat pada kota yang disediakan. Lau klik tombol BUILD WIDGET.

      6.  Kemudian anda akan mendapat kode script HTML 

       7.  Copy kode script HTML tersebut


Tahap 2
Cara Pasang Widget Alexa Di Blog  

  1. Setelah di Copy, masuk keakun blog sobat
  2. Pilih Tata Letak --> Tambahkan Gadget
  3. Paste kode yang telah di Copy pada kolom yang disediakan
  4. Simpan!     
loading...
Load disqus comments

0 komentar